Rekrutmen Itu Ada Seninya! Begini Strategi Hiring Lintas Generasi
Daftar Isi
Rekrutmen atau hiring karyawan baru adalah salah satu tantangan terbesar yang dihadapi HR perusahaan. Khususnya untuk merekrut tim dari generasi berbeda.
Apakah Anda merasa sering salah rekrut karyawan? Punya tim di kantor dari kalangan Gen Z yang aktif dan penuh semangat, tapi sulit mematuhi aturan perusahaan?
Atau Anda merasa bahwa proses rekrutmen di kantor belum efektif? Padahal sudah banyak melakukan upaya dan strategi, tapi masih belum terlihat hasilnya.
Bahkan, turnover karyawan tetap tinggi, dan konflik dalam tim juga masih sering terjadi. Apa yang salah dan bagaimana cara memperbaikinya?
Strategi Hiring Lintas Generasi: Rekrutmen Itu Ada Seninya
Mungkin Anda pun merasa terlalu banyak aspek dalam tim yang perlu diperbaiki. Tapi tenang saja, karena Anda belum terlambat.
Sebelum terlalu jauh membahas cara menghadapi konflik dalam tim atau mengelola tim beda generasi, pahami terlebih dahulu bahwa kuncinya ada pada rekrutmen.
Apakah rekrutmen di perusahaan Anda sudah efektif dan memberi kesan positif?
Temukan jawaban atas keresahan Anda pada event Gathering Belajar Bareng Kerjoo “Rekrutmen Itu Ada Seninya! Strategi Hiring Lintas Generasi” bersama Bapak Jose Haryono Da Silva (HR Specialist)
🗓 : Jumat, 19 Juli 2024
🕑 : 14.00 WIB
🎥 : Online Zoom
Apa yang akan Anda dapatkan di event ini?
- Analisis generasi
- Skema rekrutmen online dan tools-nya
- Cara menciptakan pengalaman rekrutmen yang mengesankan
Segera daftar GRATIS di sini: https://bit.ly/BelajarBareng-Kerjoo
Untuk 3 orang peserta yang beruntung, ada giveaway saldo GoPay @50.000
Sampai jumpa di event Belajar Bareng Kerjoo!
Aplikasi Absensi Online
Gratis Trial 14 Hari