Perusahaan BUMN (Badan Usaha Milik Negara) memiliki peran sentral dalam perekonomian suatu negara.
Dengan kepemilikan mayoritas oleh pemerintah, perusahaan BUMN beroperasi dengan tujuan tidak hanya mencetak keuntungan, tetapi juga memberikan kontribusi signifikan terhadap pembangunan nasional. Terutama bagi kesejahteraan masyarakat.
Dalam artikel ini, kami akan memberikan penjelasan lengkap mengenai apa itu