Rencana Kerja Karyawan
Rencana Kerja Karyawan Dalam Satu Aplikasi Absensi.
Pantau Kinerja Karyawan Anda dengan Fitur Rencana Kerja di Aplikasi Absensi Secara Efisien dan Terstruktur.
Alur Rencana Kerja Karyawan
1. Kehadiran Harian
Pada panel admin, pilih menu “Kehadiran” kemudian pilih sub menu “Kehadiran Harian”, maka akan tampil profile karyawan.
2. Presensi Masuk
Pilih tanggal masuk, kemudian sorot pada tab presensi masuk. Pilih icon catatan untuk melihat rincian rencana kerja karyawan.
3. Unduh Excel
Klik Ekspor Exel pada bagian kanan atas tab. Pilih tanggal tertentu atau rentang waktu. Selanjutnya isikan email Anda kemudian klik Proses.
4. Aplikasi Karyawan
Untuk menggunakan fitur ini pada aplikasi karyawan, Anda harus masuk sebagai karyawan. Pilih presensi masuk, akan tampil kotak isian rencana kerja.
5. Isi Keterangan
Kemudian isikan catatan kerja jika ada, kemudian isikan rincian rencana kerja dan kepada siapa rencana kerja tersebut akan dikirimkan, dapat kepada atasan atau hrd.
6. Presensi Masuk
Setelah memastikan catatan kerja maupun rencana kerja terisi, Anda dapat melakukan presensi masuk sesuai jam yang telah ditentukan.
Keunggulan Fitur Rencana Kerja Karyawan
Meningkatkan Kemandirian dan Tanggung Jawab Karyawan
Karyawan memiliki kontrol penuh dalam merencanakan pekerjaan, sehingga menjadi lebih bertanggung jawab terhadap hasil akhir. Hal ini juga dapat meningkatkan rasa kepemilikan terhadap tugas-tugas yang dikerjakan karena mereka terlibat langsung dalam proses perencanaan.
Fleksibilitas dalam Pelaksanaan
Dengan menyusun rencana kerja sendiri, karyawan dapat menyesuaikan tugas berdasarkan preferensi pribadi dan gaya kerja mereka. Ini memberi mereka keleluasaan untuk bekerja tanpa harus selalu diawasi oleh HRD, menciptakan suasana kerja yang lebih fleksibel.
Peningkatan Kreativitas dan Inisiatif
Kebebasan dalam merancang rencana kerja mendorong karyawan untuk lebih kreatif dan proaktif dalam mencari solusi dan strategi yang efektif. Karyawan dapat menyusun rencana yang paling efisien sesuai dengan target dan tujuan, yang pada akhirnya memperkuat kemampuan mereka dalam berinisiatif serta memberikan kontribusi yang lebih inovatif.
Evaluasi Kinerja Berbasis Hasil Akhir
HRD tidak perlu memantau seluruh proses kerja yang dilakukan oleh karyawan, melainkan hanya perlu mengevaluasi hasil akhir yang diunggah. Dengan sistem ini, beban administrasi HRD berkurang secara signifikan, karena tidak ada kebutuhan untuk melakukan pengawasan harian atau rutin terhadap proses kerja.
Optimalkan Kinerja Tim Anda dengan Rencana Kerja Karyawan yang Terintegrasi di Aplikasi Absensi!
Hubungi Kami via Whatsapp